Visi
Menjadi Program Studi Sistim Informasi yang unggul dalam bidang pengembangan tata Kelola manajemen kependidikan untuk menciptakan Technoprenuer di bidang pendidikan.
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan tinggi pada bidang Sistem Informasi berbasis ilm pengetahuan dan teknologi.
- Mengembangkan ekosistem penguatan sistem informasi pada tata kelola manajemen kependidikan (IT Governance) untuk mewujudkan transformasi technopreneurship
- Menyelenggarakan penelitian inovatif berbasis teknologi.
- Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil penelitian yang berorientasi pada pemanfaatan teknologi informasi.
- Menjalin Kerjasama dengan berbagai institusi baik dalam dan luar negeri.